Menghilangkan Bau kotoran Anjing / Kucing

Kotoran anjing / kucing sangat mengganggu kenyamanan kita karena baunya yang menyengat.  Ditambah lagi kebiasaan anjing / kucing yang cenderung untuk buang kotoran ditempat yang sama, karena mencium bau kotorannya. Untuk mengatasi itu maka selain kotoran itu sendiri, baunya harus dihilangkan juga, agar anjing / kucing tidak buang kotoran ditempat itu lagi. Caranuya adalah sbb: Buang kotoran dan cuci dengan air. Kemudian siram dengan minyak tanah, dan terakhir taburi dengan merica bubuk. Bau kotoran akan hilang sempurna, dan anjing / kucing tidak bisa lagi mencium bekas kotorannya, sehingga anjing / kucing tidak akan buang kotoran ditempat itu lagi.

–ooOoo–

About irawan firmansyah

Civil Engineer majoring in Geotechnical Engineering
This entry was posted in Various Tips and tagged . Bookmark the permalink.

Leave a comment